Resep Tumis Ayam Kentang Wortel Isian Risolpastellumpia

Resep Tumis Ayam Kentang Wortel Isian Risolpastellumpia - Zha Annisa Zahara



Bahan-bahan
  1. 100 gr ayam
  2. 2 bh wortel (potong kotak)
  3. 2 bh kentang (potong kotak)
  4. resep ikan bakar bumbu padang 1 butir telur ayam
  5. Secukupnya garam
  6. Secukupnya kaldu bubuk
  7. Secukupnya minyak goreng
  8. Bumbu halus:
  9. 3 siung bawang merah
  10. 3 siung bawang putih
  11. Secukupnya merica



Langkah
  1. Rebus ayam, wortel dan kentang hingga empuk. Tiriskan. Untuk ayamnya, disuir kecil2 ya.
  2. Tumis bumbu halus, beri sedikit air sisa rebusan ayam tadi. Lalu masukkan ayam yg sudah disuir, wortel dan kentang yg sudah direbus. Lalu masukkan telur. Aduk cepat agar tercampur rata. Beri garam, merica, kaldu bubuk. Masak hingga air menyusut. Angkat.
  3. Siap disajikan sebagai isian pastel, risol, tahu isi, maupun lumpia dan sejenisnya 😊
Tambah langkah


Bagikan ya: Facebook Twitter Google+

Resep Tumis Ayam Kentang Wortel Isian Risolpastellumpia

Posted by canadiando, Published at 16.40.

Comments Facebook :

Tidak ada komentar:

Posting Komentar